Anda yang merasakan beban hidup terlalu berat karena merasa tak memiliki kekuatan yang cukup.
Sesungguhnya Tuhan Yang Maha Adil sudah mengatur beban setiap mahluk sesuai kekuatan masing-masing.
Terima beban itu dengan bahagia, karena Anda tak mungkin menolaknya.
Thank you for reading article Inspirasi Bahagia | Menerima Beban dengan Bahagia
0 comments:
Post a Comment